Artis Jepang Dean Fujioka Jadi Seiyuu dalam Film Anime Hula Fulla Dance Beberapa waktu lalu, telah diumumkan bahwa studio Aniplex akan merilis sebuah film bertema tarian hula berjudul Hula Fulla Dance. Pada Kamis (28/1), situs resmi untuk film tersebut mengumumkan bahwa ada dua artis yang bergabung dalam jajaran pengisi suara. Kedua artis tersebut adalah Dean Fujioka dan Yuki Yamada. Momen pertama Dean Fujioka sebagai seiyuu Dalam proyek sulih […]