Stasiun Kramat Layani KA Lokal, Efektifkah Stasiun Tersebut? Sejak 26 Oktober 2019, di Stasiun Kereta Api Kramat mulai dilakukan pelayanan KA Lokal Jatiluhur (Tanjung Priok-Cikampek) dan KA Walahar Ekspres (Tanjung Priok-Purwakarta). Kebijakan ini diambil setelah penutupan layanan KA Lokal di Stasiun Kemayoran sejak 8 Juni lalu. Kebijakan tersebut diputuskan melihat faktor keamanan dan keselamatan penumpang yang lebih terjamin di Stasiun Kramat, jika dibandingkan […]