Hataraku Saibou Black Ungkap PV, Daftar Cast, dan Staf Ada update terbaru dari Hataraku Saibou Black. Yunya Enoki, Kenjiro Tsuda, dan Yoko Hikasa akan menjadi pemeran utama dalam anime spin-off tersebut. Daftar Seiyuu Pemeran Utama Hataraku Saibou Black Pengisi suara atau seiyuu yang akan menjadi pemeran utama dalam spin-off Hataraku Saibou buatan mangaka Shigemitsu Harada serta Issei Hatsuyoshiya, adalah: Junya Enoki, yang akan berperan sebagai Sel Darah Merah atau Red Blood Cell (Eritrosit), Yoko Hikasa, […]
Resmi! Hataraku Saibou Black Akan Diadaptasi Jadi Anime Ada kabar gembira bagi kalian penggemar Hataraku Saibou. Dalam cover majalah Kodansha Morning edisi ke-20 (30 April 2020), menampakkan gambar yang menandakan bahwa adaptasi anime Hataraku Saibou Black akan tayang tahun depan, dikutip dari Anime News Network. Sempat Diumumkan sebagai Musim Kedua Cells at Work!! 📢「はたらく細胞!!」第1弾PV公開🎥 またみんなに会える。体内細胞擬人化アニメ第2期、開幕!2021年1月からのTV放送をお楽しみに✨ 🎦https://t.co/8wtCcZeRwh#はたらく細胞#アニプレックスTV pic.twitter.com/FFtx4lUVEl — 『はたらく細胞』公式 (@hataraku_saibou) March 21, 2020 Pada bulan […]