Madagaskar Resmi Umumkan Kasus Pertama COVID-19 Setelah beberapa hari yang lalu, Greenland mengkonfirmasi kasus pertama warganya yang terkena virus Corona atau COVID-19, kini Madagaskar juga mengkonfirmasi kasus pertamanya. COVID-19 Menyebar ke Madagaskar Dikutip dari Reuters. Presiden Madagaskar, mengkonfirmasi kasus pertama COVID-19 yang melanda warganya dalam pernyataan resminya di televisi lokal pada hari Jum’at (20/3). “Kasus tersebut terdiri dari tiga kasus dan telah […]
Greenland Mengkonfirmasi Kasus Pertama COVID-19 di Wilayahnya Greenland, wilayah yang diklaim sebagai “wilayah kebal virus” di kalangan pemain video game Plague Inc mengkonfirmasi kasus pertama warganya yang terinfeksi virus Corona atau COVID-19. Denmark Umumkan Kasus Pertama Corona Dikutip dari Medcom.id, Warga yang terinfeksi virus Corona tinggal di kota Nuuk, Greenland, dan saat ini warga tersebut telah mengisolasi dirinya. Wilayah otonomi Denmark tersebut sudah menerapkan […]