Super Neli Siap Meriahkan Ramadan 1441 di NET. Studio asal Cimahi, Jawa Barat, Ayena Studio akan segera menayangkan serial animasi unggulannya yaitu Super Neli di layar kaca. Serial Animasi Indonesia Gaet NET. TV Menggandeng saluran NET Mediatama, serial 3D ini akan menemani kita selama bulan ramadan setiap hari Jumat jam 19.30 per 24 April. Bekerja sama dengan UNIKOM Bandung, serial ini sudah ditunggu […]